web counter Pendaftaran S2 Universitas Dr. Soetomo Surabaya (UNITOMO) 2024-2025 - Informasi Biaya Terbaru

Header Ads

PKK

Pendaftaran S2 Universitas Dr. Soetomo Surabaya (UNITOMO) 2024-2025

  Pada kesempatan ini kami ingin menyampaikan informasi tentang Pendaftaran S2 Universitas Dr. Soetomo Surabaya (UNITOMO) 2024-2025 

Universitas Dr. Soetomo Surabaya


Namun sebelumnya kami sampaikan informasi Program Studi di 
Universitas Dr. Soetomo Surabaya

Program Studi

Program S2

  • Ilmu Administrasi
  • Ilmu Hukum
  • Ilmu Komunikasi
  • Manajemen
  • Pendidikan Bahasa Indonesia
  • Teknologi Pendidikan

Program S3

  • Manajemen

Pendaftaran S2 Universitas Dr. Soetomo Surabaya

Alur Pendaftaran

  • Membuat Akun
  • Input Data (Mengisi dan Melengkapi Formulir Pendaftaran)
  • Membayar Biaya Pendaftaran
  • Tes Masuk (Menyelesaikan TPA dan Persetujuan Surat Pernyataan)
  • Verifikasi
  • Penerbitan SPDU (Pendaftar Menerima Surat Pengantar Daftar Ulang dan Hasil Konversi – khusus transfer)
  • Daftar Ulang (Melakukan Pembayaran sesuai jumlah yang tertera di SPDU)
  • Isi Angket (Mengisi Angket dan Form Ekstrakurikuler)
  • Selesai (Menerima SKD dan pendaftar secara resmi di terima)

Jadwal Pendaftaran

Untuk Jenjang Program Strata 2 (S2) dan Strata 3 (S3), perkuliahan kelas baru dibuka 2X setiap tahunnya, yaitu tiap awal September untuk semester gasal, dan tiap awal Maret untuk semester genap. Pendaftaran mahasiswa baru untuk kedua jenjang program ini dibuka tiap saat sepanjang tahun. Hal yang sama berlaku untuk pendaftaran mahasiswa transfer, baik untuk jenjang program D3, S1, S2 dan S3.

Diberdayakan oleh Blogger.