web counter Pendaftaran Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri (STTT Nurul Fikri) 2024-2025 - Informasi Biaya Terbaru

Header Ads

PKK

Pendaftaran Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri (STTT Nurul Fikri) 2024-2025

Pada kesempatan ini kami ingin menyampaikan informasi tentang Pendaftaran Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri (STTT Nurul Fikri) 2024-2025.

STTT Nurul Fikri


Namun sebelumnya kami sampaikan informasi Program Studi di Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri.

PROGRAM STUDI

Program S1

  • Bisnis Digital
  • Sistem Informasi
  • Teknik Informatika

Pendaftaran Sekolah Tinggi Teknologi Terpadu Nurul Fikri.

Alur Pendaftaran Mahasiswa Baru

  • Camaba mengakses Akun Kampus
  • Camaba melihat informasi-informasi jurusan dan memilih jurusan yang sesuai dengan minat atau jurusan serta memilih gelombang pendaftaran yang tersedia;
  • Camaba mengisi informasi pribadi dan program studi yang dipillih pada admisi STT-NF;
  • Kemudian, camaba melihat informasi hasil masukan pada sistem, bila sesuai maka pengisian bisa dilanjutkan ke proses pembayaran;
  • Setelah selesai, camaba melihat informasi hasil masukan pada sistem, bila sesuai maka pengisian bisa dilanjutkan ke proses pembayaran daftar;
  • Pembayaran daftar sebesar Rp. 300.000,- melalui transfer Bank yang telah tersedia pada sistem dan camaba melakukan konfirmasi setelah melakukan pembayaran ke admin PMB;
  • Admin PMB akan melakukan validasi keuangan daftar bayar yang telah dilakukan camaba;
  • Camaba dapat melakukan login melalui halaman admisi menggunakan akun dan kode akun yang telah ter-generate sistem, akun dan kode ini bersifat unik;
  • Selanjutnya camaba melakukan pengisian data diri, upload berkas-berkas syarat daftar dan mengisikan raport sesuai jenjang sekolah yang telah ditempuh;
  • Setelah data-data tersebut dikumpulkan, maka panitia PMB melakukan verifikasi data yang telah diinputkan oleh camaba;
  • Tahapan selanjutnya camaba akan melewati seleksi berupa seleksi berkas, tes TPA dan wawancara camaba, bila camaba telah melewati seleksi dengan baik maka camaba dapat dikatakan lulus;
  • Camaba dapat melakukan daftar ulang sesuai dengan arahan admin PMB STT-NF.

Jadwal Pendaftaran

  • NoGelombangPeriode PendaftaranBiaya Gedung
    1I1 April  – 31 Mei 2024Gratis Biaya Gedung
    2II1 Juni – 31 Agustus 2024Gratis Biaya Gedung

Syarat Umum Pendaftaran

  • Lulusan SMA/MA/SMK sederajat
  • Menyerahkan Fotocopy Ijazah yang sudah di Legalisasi (jika belum ada bisa pakai Ijazah SMP)
  • Mengisi Formulir Pendaftaran Online
  • Melampirkan Bukti Pelunasan Pembayaran Rp 300.000,-*

Syarat Khusus Pendaftaran

  • Fotocopy Kartu Tanpa Penduduk (KTP)/Kartu Identitas Pelajar
  • Fotocopy Kartu Keluarga (KK)
  • Fotocopy Akte Kelahiran
  • Menyerahkan 2 (dua) lembar Fotocopy Ijazah terakhir atau Surat Keterangan Lulus/SKL (bagi yang belum mendapatkan ijazah asli)
  • Menyerahkan Foto terbaru 2 lembar ukuran 4×6 cm background warna putih
  • Menyerahkan materai Rp 10.000,- sebanyak 2 lembar
  • Menandatangani Pakta Integritas yang bermaterai cukup

Diberdayakan oleh Blogger.