web counter Biaya Kuliah Universitas Ciputra (UC) Tahun 2024-2025 - Informasi Biaya Terbaru

Header Ads

PKK

Biaya Kuliah Universitas Ciputra (UC) Tahun 2024-2025

Pada kesempatan ini kami ingin menyampaikan informasi tentang Biaya Kuliah Universitas Ciputra (UC) Tahun 2024-2025, sebagai berikut :

Universitas Ciputra

Universitas Ciputra

Namun sebelumnya kami sampaikan informasi Program Studi di Universitas Ciputra.

    Jurusan Universitas Ciputra

    • Akuntansi S1
    • Arsitektur S1
    • Desain Komunikasi Visual S1
    • Desain Komunikasi Visual (Kampus Kota Makassar) S1
    • Desain Produk S1
    • Ilmu Komunikasi S1
    • Informatika S1
    • Informatika (Kampus Kota Makassar) S1
    • Kedokteran S1
    • Kedokteran Gigi S1
    • Manajemen S1
    • Pariwisata S1
    • Psikologi S1
    • Sistem Informasi S1
    • Teknologi Pangan S1
    • Manajemen S2
    • PJJ Manajemen S2
    • Ilmu Manajemen S3
    • Pendidikan Profesi Dokter
    • Pendidikan Profesi Dokter Gigi

    Biaya Kuliah Universitas Ciputra TA 2024/2025

    ProgramDPP AwalSPP Sekolah KerjasamaSKS
    International Business Management – Reguler ClassRp. 37.500.000Rp. 16.000.000Rp. 700.000
    International Business Management – International ClassRp. 40.000.000Rp. 19.500.000Rp. 800.000
    AccountingRp. 35.000.000Rp. 9.000.000Rp. 550.000
    Visual Communication DesignRp. 35.000.000Rp. 11.000.000Rp. 700.000
    Interior ArchitectureRp. 35.000.000Rp. 11.000.000Rp. 700.000
    Architecture & PropertyRp. 35.000.000Rp. 11.000.000Rp. 700.000
    Fashion Design & BusinessRp. 40.000.000Rp. 16.000.000Rp. 700.000
    Hotel & Tourism BusinessRp. 37.500.000Rp. 11.000.000Rp. 600.000
    Culinary BusinessRp. 37.500.000Rp. 19.500.000Rp. 750.000
    Food Technology ProgramRp. 35.000.000Rp. 9.000.000Rp. 550.000
    Informatics – Artificiak IntelligenceRp. 35.000.000Rp. 11.000.000Rp. 600.000
    Informatics – Full Stacj Application DevelopmentRp. 35.000.000Rp. 11.000.000Rp. 600.000
    Informastion System for Business – Data ScienceRp. 35.000.000Rp. 11.000.000Rp. 600.000
    Information System for Business – Enterprise SystemRp. 35.000.000Rp. 11.000.000Rp. 600.000
    PsychologyRp. 35.000.000Rp. 9.000.000Rp. 550.000
    Digital Public RelationsRp. 35.000.000Rp. 10.000.000Rp. 550.000
    Digital BroadcastingRp. 35.000.000Rp. 10.000.000Rp. 550.000
    CinematographyRp. 35.000.000Rp. 11.000.000Rp. 550.000
    KedokteranRp. 340.000.000Rp. 37.500.000
    Kedokteran (English)Rp. 340.000.000Rp. 40.000.000
    Kedoteran Gigi (Dental Medicine)Rp. 250.000.000Rp. 30.000.000

    PERKIRAAN BIAYA LAIN-LAIN:

    • Biaya lain-lain merupakan biaya yang muncul di luar biaya SPP & SKS persemester
    • Untuk biaya pproyek digunakan mahasiswa sendiri dalam menjalankan kegiatan maupun proyek bisnisnya, segala bentuk keuntungan dari proyek bisnis yang dijalankan adalah sepenuhnya milik mahasiswa. Mahasiswa UC dapat secara kreatif menjalankan proyek tersebut dengan tanpa modal
    Diberdayakan oleh Blogger.