web counter Biaya Kuliah S2 Universitas Tama Jagakarsa (UTAMA) Tahun 2024-2025 - Informasi Biaya Terbaru

Header Ads

PKK

Biaya Kuliah S2 Universitas Tama Jagakarsa (UTAMA) Tahun 2024-2025

Pada kesempatan ini kami ingin menyampaikan informasi tentang Biaya Kuliah S2 Universitas Tama Jagakarsa (UTAMA) Tahun 2024-2025, sebagai berikut :

Universitas Tama Jagakarsa

Universitas Tama Jagakarsa

Namun sebelumnya kami sampaikan informasi Program Studi S2 di Universitas Tama Jagakarsa.

Jurusan Universitas Tama Jagakarsa

Program S2

  • Ilmu Hukum
  • Manajemen
  • Teknik Sipil

Biaya Kuliah S2 Universitas Tama Jagakarsa TA 2024/2025

Tabel Biaya Kuliah

Jenis BiayaProgram Studi
Magister Manajamen (MM)Magister Hukum (MH)Magister Teknik (MT)
FormulirRp. 400.000,-Rp. 400.000,-Rp. 400.000,-
Jas AlamamaterRp. 800.000,-Rp. 800.000,-Rp. 800.000,-
Registrasi / SemesterRp. 300.000,-Rp. 300.000,-Rp. 300.000,-
Kuliah / SemesterRp. 6.000.000,-Rp. 7.000.000,-Rp. 8.000.000,-
Pengembangan Program Studi PersemesterRp. 1.000.000,-Rp. 1.000.000,-Rp. 1.000.000,-
Sidang TesisRp. 3.500.000,-Rp. 3.500.000,-Rp. 3.500.000,-

Catatan :

  • Pembayaran dilakukan bila mahasiswa yang bersangkutan telah diterima, pembayaran biaya pendidikan semester I (satu) sampai dengan Semester III (tiga).
    • Tahap I : Pada saat daftar ulang sebesar 40% dari total biaya persemester
    • Tahap II : Paling lambat 1 (satu) minggu sebelum UTS sebesar 40% dari total biaya persemester
    • Tahap III : Paling lambat 1 (satu) minggu sebelum UAS sebesar 20% dari total biaya persemester
    • Biaya pendidikan semester IV, dibayar penuh pada saat pendaftaran ulang
  • Mahasiswa program Pascasarjana yang belum lulus hingga semester IV, dikenakan biaya tambahan persemester sebesar Rp. 2.500.000,-

NB : Biaya Kuliah diatas adalah biaya Universitas Tama Jagakarsa TA 2022/2023

    Diberdayakan oleh Blogger.