Biaya Kuliah Universitas Presiden (President University) Tahun 2024/2025
Pada kesempatan ini kami ingin menyampaikan informasi tentang Biaya Kuliah Universitas Presiden (President University) Tahun 2024/2025, Sebagai berikut :
President University
Namun sebelumnya kami sampaikan informasi Program Studi di Universitas Presiden (President University)
Jurusan Universitas Presiden
Program Profesi
- Pendidikan Profesi Dokter
Programm S1
- Administrasi Bisnis
- Agribisnis
- Aktuaria
- Akuntansi
- Arsitektur
- Desain Interior
- Desain Komunikasi Visual
- Hubungan Internasional
- Hukum
- Ilmu Administrasi Niaga
- Ilmu Hubungan Internasional
- Ilmu Hukum Alih Bentuk
- Ilmu Komunikasi
- Informatika
- Kedokteran
- Manajemen
- Pendidikan Guru Sekolah Dasar
- Sistem Informasi
- Teknik Elektro
- Teknik Industri
- Teknik Informatika
- Teknik Lingkungan
- Teknik Mesin
- Teknik Sipil
Program S2
- Hukum
- Informatika
- Manajemen Teknologi
- Teknik Informatika
Biaya Kuliah di Presiden University TA 2024/2025
1 | Biaya Kuliah Per Semester | |
BKP(Biaya Kuliah Pokok) | Rp 4.000.000 | |
SKS | Rp. 250.000/SKS* | |
2 | Biaya Awal (Hanya dibayarkan di awal) | |
Development Fees | Rp 6.000.000 | |
Biaya Matrikulasi | Rp 4.500.000** | |
Biaya Semester 1 | Rp. 7.750.000*** | |
Biaya Registrasi | Rp. 500.000 |
Note
- *Minimal 15k/Semester
- **Termasuk Jaket Almamater
- ***BKP : 4.000.000,- – 15 SKS : 3.750.000,- (SKS Maksimal yang dapat diambil/semester)